Olahraga

Persib Bandung Masih Berada Di Puncak Klasemen Sementara Liga 1

Jadwal Persib Bandung: Statistik Unik, Yaris Riyadi Gacor-Castillion Melempem

Liga Shopee Indonesia 2020 akan segera digulir kembali. Selaku operator, PT Liga Indonesia Baru persaingan akan segera dimulai 1 Oktober mendatang. Sebelum kompetisi diberhentikan sejak pertengahan Maret yang lalu, Persib Bandung masih berjaya dengan menyapu tiga lawan. 

Pada pekan ketiga Liga Indonesia, tim Maung Bandung meraih kemenangan 2-1 atas lawannya PSS Sleman di Stadion Si Jalak Harupat. Selain mengokohkan Persib Bandung di puncak klasemen sementara, Kemenangan ini menjadi hadiah yang indah untuk HUT Persib yang ke-87. Posisi Persib Bandung ditempel oleh Bali United di posisi kedua. Dimana, Bali United sudah mengemas tujuh angka dalam tiga pertandingan awal. 

Sementara itu, di posisi paling bawah, Persela Lamongan menjadi satu-satunya tim yang selalu mengalami kekalahan. Yang terakhir, Persela Lamongan kalah dari Borneo FC di kandang dengan skor 1-2. 

Nah, untuk mengetahui klasemen Liga 1 sementara selengkapnya, berikut ulasannya. 

NoKlubMMSKPoin
1Persib Bandung33009
2Bali United31077
3Borneo FC32017
4Persipura Jayapura32016
5PSIS01656
6PSM Makassar 32105
7Persiraja31205
8Madura United31114
9Persija Jakarta21104
10TR-Kabo31114
11Bhayangkara FC30303
12Arema FC31023
13Persik30212
14Persita30212
15Persebaya20111
16PSS30121
17Barito Putera30121
18Persela Lamongan30030

Mungkin itu saja artikel kali ini tentang hasil sepak bola Liga 1 Indonesia. Semoga informasi ini ada guna dan manfaatnya.  

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *